Download Instrumen PMP 2019-2020 untuk SD, SMP, SMA
dan SMK, Dalam artikel ini menyajikan instrumen PMP yang berisi intrumen untuk
tingkatan SD, SMP, SMA dan SMK. Untuk mengisi kuesioner PMP bukan hanya
Operator sekolah tetapi juga melibatkan banya pihak,
diantaranya: Kepala sekolah, Guru, SIswa, Komite sekolah, Pengawas sekolah, dan
Operator sekolah.
berikut penjelasannya
1. Kepala sekolah
Kalau ini sudah pasti,
namanya juga presidennya sekolah pasti dilibatkan. Mudah-mudahan juga mampu
memberikan kebijakan yang berpihak kepada OPS.
2. Guru
Responden guru dalam
pengisian instrumen PMP SD minimal 1 guru tiap tingkat, 1 guru PAI serta 1 guru
Penjas), sedangkan ba-gi SMP/SMA/SMK minimal 1 guru per mata pelajaran
berjumlah 8 hingga 10 orang.
3. Siswa
Jumlah responden siswa
minimal 5 orang siswa per tingkat kelas (SD cukup di kelas atas), total
per-wakilan minimal 15 siswa tiap sekolah.
4. Komite Sekolah
Masih sama seperti
tahun sebelumnya, respomden komite minimal 1 perwakilan pimpinan komite
be-serta 2 orang perwakilan orangtua siswa.
5. Operator Sekolah
Petugas pemetaan mutu
(OPS) juga dapat dilibatkan dalam membantu merekam maupun mengirim-kan data
pemetaan mutu melalui Aplikasi PMP 2019-2020
langsung saja di bawah
ini download Instrumen kuesioner PMP tahun 2019-2020
Instrumen Kuesioner Tahun 2019
Download Instrumen Kuesioner PMP 2019 SDDownload Instrumen Kuesioner PMP 2019 SMP
Download Instrumen Kuesioner PMP 2019 SMA
Download Instrumen Kuesioner PMP 2019 SMK
Itulah beberapa Download Instrumen PMP 2019-2020 untuk SD, SMP, SMA dan
SMK, semoga bermanfaat